Friday, November 18, 2016

Cara Root + Mengembalikan IMEI invalid Android Lava Iris 505 S105 Menggunakan iRoot (used PC)

Posted By: Breakdownonfire - 18 November
Views

Cara Root Android Lava Iris 505 S105 Menggunakan iRoot
_______________
*Root       

Sebelum anda melakukan Rooting, mungkin anda membutuhkan USB Driver untuk membuat komputer anda mengenali Perangkat Smartphone anda. Jika perangkat anda tidak ada pada daftar diatas, anda bisa memasang Universal ADB Driver pada komputer anda. anda dapat download telah saya sediakan di bawah setelah membaca semua step-step nya.

Kali ini akan menggunakan Tool yang bernama iRoot, sebuah tool yang dibuat khusus untuk melakukan Rooting pada Perangkat Android. Tidak hanya iRoot yang bisa melakukan Rooting terhadap perangkat Android, tapi masih banyak lagi yang bisa melakukannya, diantaranya seperti RootGenius,  iRoot, KingRoot, MobileGo, Kingoroot, One Click Root dan SRSRoot, tools tersebut dirancang untuk melakukan beberapa fungsi seperti Rooting, Flash ROM, Flash Kernel, Remove Ads in Apps, Booster Device, Uninstall Preinsstaled Apps, Remove Bloatware, Unlock Screen, Download ROM dan lain-lain.

Beberapa Tools diatas akan memerlukan PC untuk tempat mereka berjalan, jika anda tidak memiliki PC, anda bisa melakukan Rooting pada perangkat Android anda Tanpa PC, aplikasi yang bisa anda gunakan untuk Rooting Tanpa PC adalah KingRoot Mobile, 360Root Mobile, iRoot Mobile, RootGenius Mobile, Key Master Root, Kingoroot Mobile TowelRoot, dan FramaRoot.

Untuk bisa memiliki Akses sebagai Root pada Perangkat Android anda, ikuti langkah-langkah seperti dibawah ini.  
  • Pastikan komputer anda terhubung dengan internet, karena iRoot akan memerlukannya.
  • Matikan Anti-Virus komputer anda.
  • Pada Perangkat Android anda, hidupkan Mode USB Debugging.
  • Download dan install Tool iRoot pada komputer anda.
  • Setelah itu, hubungkan perangkat Android anda ke komputer menggunakan kabel USB.

    • Sekarang buka Tool iRoot yang sudah anda install pada komputer anda.

    • Tool iRoot akan mendeteksi perangkat Android anda secara otomatis dengan mencari driver dari internet, untuk itu iRoot memerlukan internet.
    • Terkadang pada perangkat-perangkat tertentu iRoot tidak memerlukan internet, karena iRoot sudah menyertakan driver perangkat tersebut. 

    • Jika perangkat Android anda sudah terdeteksi oleh iRoot, sekarang klik tombol "ROOT" untuk melakukan Rooting pada perangkat Android anda.

    • Proses ini akan sedikit lama, itu tergantung juga pada perangkat Android apa yang anda pakai.

    • Jika iRoot sudah berhasil melakukan Rooting pada perangkat Android anda, perangkat Android anda akan restart secara otomatis.

    • Setelah itu, anda akan melihat aplikasi KingUser pada menu aplikasi perangkat Android anda.

    Optional: Jika anda ingin menverifikasi apakah perangkat Android anda berhasil Rooted atau tidak, anda bisa memerikanya menggunakan aplikasi Root Checker.

    ___________________
    ** Fix IMEI     

    Ok langsung ke inti pembahasan yaitu Bagaimana Cara Memperbaiki  Imei Android Lava Iris 505 / S105 Invalid Atau Hilang.


    1. Download chamelephon.apk
    2. Masukan imei sesuai yang terdapat dalam box atau lihat dibagian belakang bawah batre
    3. Klik apply kemudian reboot
    4. Lalu cek kembali dial *#06# apabila imei sudah normal, aplikasi diatas boleh dihapus
    5. Done.
    Download Perangkat yang dibutuhkan :
    Download Cara Root + Mengembalikan IMEI invalid Android Lava Iris 505 S105 Menggunakan iRoot (used PC)
     Download Here

    0 komentar:

    Post a Comment

    DMCA.com Protection Status

    Copyright © 2013- Breakdownonfire | Tips & Tricks